Resiko Gagal Bayar Shopee Pinjam

Gagal Bayar Shopee Pinjam
Gagal Bayar Shopee Pinjam

Resiko Gagal Bayar Shopee Pinjam apakah berbahaya? Apakah akan didatangi Debt Collector (DC)?

Shopee Pinjam sebenarnya layanan yang diberikan pihak shopee kepada pengguna untuk dapat meminjam uang cash secara langsung dan biasanya tanpa agunan.

Pinjaman tersebut akan di kasih tenggat waktu untuk mengembalikan pinjaman baik dalam satu kali tenor atau sampai tenor 12 bulan.

Denda apabila melakukan gagal bayar shopee pinjam adalah 5% setiap bulan terhadap jumlah tagihan pada bulan tersebut. 

Lalu apa resiko dan bahaya melakukan gagal bayar shopee pinjam? Mari kita simak penjelasan secara sederhana di jagoangadget.com.

Resiko Gagal Bayar Shopee Pinjam

Gagal Bayar Shopee Pinjam
Gagal Bayar Shopee Pinjam

Sebenarnya di shopee ada 2 jenis peminjaman yaitu shopee paylater dan shopee pinjam.

Perbedaanya adalah kalo shopee paylater hanya membeli barang yang ada di marketplace shopee kemudian dapat membayar bulan depan.

Sedangkan shopee pinjam adalah langsung meminjam uang dan dapat membayar tagihan berdasarkan kesepakatan.

Lalu bagaimana resiko gagal bayar Shopee pinjam?

1. Masuk dalam collection gagal bayar shopee pinjam

Jatuh tempo shopee pinjam adalah setiap tanggal 5 setiap bulannya, apa bila kamu tidak membayar makan akan masuk dalam collection gagal bayar dan perusahaan akan memulai proses penagihan.

BACA JUGA:  Pinjaman Online tanpa Ribet